Polisi Ungkap Rencana Pesta Seks di Semarang dan Bali Gagal, tapi Sempat Digelar 3 Kali di Jakarta

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 14 September 2023 - 09:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Pesta Seks.  (Pixabay.com/avi_acl)

Ilustrasi Pesta Seks. (Pixabay.com/avi_acl)

HAIIDN.COM – Polisi mengamankan empat orang saat menggerebek pesta seks atau orgy yang digerebek di sebuah hotel kawasan Semanggi, Jakarta Selatan.

Dari pengungkapan itu, diketahui kegiatan ini bukan pertama kali digelar.

Dari pengakuan tersangka yang ditangkap aktivitas pesta seks atau orgy tersebut telah berlangsung sebanyak tiga kali.

Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan, AKBP Bintoro mengatakan hal tersebut dalam konferensi pers di Mapolres Metro Jakarta Selatan, Selasa (12/9/2023).

“Kejadian ini bukan sekali saja, setelah kami melakukan pemeriksaan sudah tiga kali,” ujar Bintoro

Baca artikel lainnya di sini: Sempat Digelar 3 Kali di Jakarta, Polisi Jelaskan Pesta Seks Berikutnya di Semarang dan Bali Gagal

Bahkan usai menggelar pesta seks di Jakarta Selatan, lanjut Bintoro, para tersangka juga rencananya akan menggadakan kegiatan yang sama di daerah lain seperti Jawa Tengah dan Bali.

“Sebenarnya mereka akan melaksanakan kegiatan ini tidak hanya di Jakarta saja.”

“Melainkan mereka juga akan mengadakan di wilayah Semarang dan Bali,” ungkapnya, dikutip dari PMJ News.

Beruntung, Bintoro menyebut rencana para tersangka berhasil digagalkan setelah polisi berhasil mengungkap kasus tersebut.

“Pada saat yang terjadi di wilayah Jakarta Selatan, kami bisa mengungkap,” tukas Bintoro.***

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Berita Terkait

Usai Bertemu Raja Charles III, Prabowo Temui PM Inggris Bahas Kerjasama Ekonomi, Pertahanan hingga Iklim
Prabowo Subianto Kumpul Bersama Para Pimpinan Negara Asia Tenggara, Warganet: ASEAN Spirit!
SMSI Tunjuk Direktur Pusat Siaran Pers Indonesia (PSPI) Sebagai Anggota Divisi Humas SMSI
Menteri Hukum Supratman Andi Agtas Beri Penjelasan Jakarta Masih Berstatus Sebagai Ibu Kota Negara
Respons Kejagung Usai DPR RI yang akan memanggil Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus
Bersih-bersih di Kememterian Komdigi, Meutya Hafid.akan Berhentikan Karyawan dengan Tidak Hormat
Anak Indonesia Tidak Boleh Lapar, Prabowo Subianto: Yang Tak Setuju Jangan Ikut Pemerintahan Saya
Kerja Sama Tim dan Keberanian Sangat Penting, Prabowo Kemahkan Para Menteri di Akmil Magelang
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 9 November 2024 - 09:58 WIB

Inilah Reaksi Timur Tengah Terhadap Kemenangan Donald Trump di Pemilihan Presiden Amerika Serikat

Selasa, 30 Juli 2024 - 07:32 WIB

Tersangka Penembak Donald Trump, FBI Sebut Telah Terpantau Lebih dari Satu Jam Sebelum Kejadian

Selasa, 30 Juli 2024 - 07:18 WIB

FBI Sebut Tersangka Penembak Donald Trump Telah Terpantau Lebih dari Satu Jam Sebelum Kejadian

Senin, 22 Juli 2024 - 14:17 WIB

Mundur Sebagai Kandidat Demokrat dalam Pilpres AS, Kini Joe Biden Beri Dukungan Kamala Harris

Senin, 15 Juli 2024 - 11:08 WIB

Insiden Penembakan Donald Trump adalah Upaya Pembunuhan Calon Presiden AS, Pertama Sejak 1981

Berita Terbaru