Polisi Ungkap Rencana Pesta Seks di Semarang dan Bali Gagal, tapi Sempat Digelar 3 Kali di Jakarta

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 14 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Pesta Seks.  (Pixabay.com/avi_acl)

Ilustrasi Pesta Seks. (Pixabay.com/avi_acl)

HAIIDN.COM – Polisi mengamankan empat orang saat menggerebek pesta seks atau orgy yang digerebek di sebuah hotel kawasan Semanggi, Jakarta Selatan.

Dari pengungkapan itu, diketahui kegiatan ini bukan pertama kali digelar.

Dari pengakuan tersangka yang ditangkap aktivitas pesta seks atau orgy tersebut telah berlangsung sebanyak tiga kali.

ADVERTISEMENT

RILISPERS.COM

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan, AKBP Bintoro mengatakan hal tersebut dalam konferensi pers di Mapolres Metro Jakarta Selatan, Selasa (12/9/2023).

“Kejadian ini bukan sekali saja, setelah kami melakukan pemeriksaan sudah tiga kali,” ujar Bintoro

Baca artikel lainnya di sini: Sempat Digelar 3 Kali di Jakarta, Polisi Jelaskan Pesta Seks Berikutnya di Semarang dan Bali Gagal

Bahkan usai menggelar pesta seks di Jakarta Selatan, lanjut Bintoro, para tersangka juga rencananya akan menggadakan kegiatan yang sama di daerah lain seperti Jawa Tengah dan Bali.

“Sebenarnya mereka akan melaksanakan kegiatan ini tidak hanya di Jakarta saja.”

“Melainkan mereka juga akan mengadakan di wilayah Semarang dan Bali,” ungkapnya, dikutip dari PMJ News.

Beruntung, Bintoro menyebut rencana para tersangka berhasil digagalkan setelah polisi berhasil mengungkap kasus tersebut.

“Pada saat yang terjadi di wilayah Jakarta Selatan, kami bisa mengungkap,” tukas Bintoro.***

Berita Terkait

Investasi Infrastruktur Terguncang, Kasus Suap Proyek Jalan Sumut Meluas
Evakuasi Diam-diam WNI dari Iran, Menlu Sugiono: Kami Lakukan Bertahap
Pegawai MA Simpan Emas 51 Kg: “Tak Ada Penghasilan Sah”
Prabowo Tak Hadir di G7, Pilih Forum Ekonomi Rusia-Singapura
Pemerintahan Prabowo Hadapi Tantangan dalam Bangun Keercayaan Publik dan Jaga Stabilitas Poliitik
Hadiah Hari Buruh, Presiden Prabowo Umumkan Pembentukan Dewan Kesejahteraan Buruh dan Satgas PHK
Diduga Memangsa Bocah Usia 10 Tahun, Tim Gabungan Tangkap Seekor Buaya dari Sungai Sangatta
Sapulangit PR dan Persrilis.com Berikan Jasa Public Relations dan Komunikasi Terpadu Lewat Press Release

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 10:46 WIB

Investasi Infrastruktur Terguncang, Kasus Suap Proyek Jalan Sumut Meluas

Sabtu, 21 Juni 2025 - 18:31 WIB

Evakuasi Diam-diam WNI dari Iran, Menlu Sugiono: Kami Lakukan Bertahap

Jumat, 20 Juni 2025 - 06:08 WIB

Pegawai MA Simpan Emas 51 Kg: “Tak Ada Penghasilan Sah”

Selasa, 17 Juni 2025 - 08:47 WIB

Prabowo Tak Hadir di G7, Pilih Forum Ekonomi Rusia-Singapura

Selasa, 6 Mei 2025 - 08:57 WIB

Pemerintahan Prabowo Hadapi Tantangan dalam Bangun Keercayaan Publik dan Jaga Stabilitas Poliitik

Berita Terbaru

Mantan pejabat Mahkamah Agung (MA), Zarof Ricar. (Instagram.com @pusdiklat.menpim.ma.1)

Nasional

Pegawai MA Simpan Emas 51 Kg: “Tak Ada Penghasilan Sah”

Jumat, 20 Jun 2025 - 06:08 WIB

Presiden RI Prabowo Subianto. (Facebook.com @Prabowo Subianto)

Nasional

Prabowo Tak Hadir di G7, Pilih Forum Ekonomi Rusia-Singapura

Selasa, 17 Jun 2025 - 08:47 WIB